Kemana Perginya Doa ? (Sebuah Renungan)
Kemana Perginya Doa ? (Sebuah Renungan) "Kenapa yah udh setiap hari ane doa, tp kyk ga di kabulin, apakah Tuhan ga adil? apakah Tuhan ga sayang sama ane?" "wah udh sering ane berdoa agar smua urusan ane lancar. tapi kok malah kyk gini jadinya.. Tuhan ga adil" ------------------------------------------------- Jika berharap uang, ternyata yang datang hutang... Jika meminta kemudahan, yang hadir justru kesulitan... Jika doakan kesehatan, yang hampiri penyakit... Jangan kau tanya mengapa Allah tak kabulkan doa... Jangan kau paksa kapan Allah ijabahkan doa... Jangan kau heran mengapa Allah abaikan doa... Tapi tanyakan seperti apa tubuhmu bicara... tanyakan seperti apa hatimu berkata... Apa Subuhmu menjelang dhuha?? Apa Dzuhurmu sisa waktu bisnis yg kau punya?? Apa Ashar-Maghrib mu terlalu dekat waktunya?? Apa Isya mu terlewat karena lelah yg ada?? Jangan salahkan Allah, ...